Latar Belakang
Seleksi Mandiri Jalur Kerja Sama (SMJK) Program Studi DIII Akuntansi Universitas Tidar Tahun 2022 merupakan penerimaan mahasiswa baru secara mandiri yang dilakukan oleh Universitas Tidar pada program studi DIII Akuntansi melalui jalur kerja sama.
Seleksi menggunakan nilai rapor siswa SMA/SMK/MA/MAK mulai semester 1 (satu) sampai dengan semester 5 (lima) untuk lulusan Tahun 2022.
Bagi lulusan Tahun 2020 dan Tahun 2021 nilai rapor siswa dihitung mulai semester 1 (satu) sampai dengan semester 6 (enam).
Pendaftar diutamakan dari sekolah Mitra Kerjasama, Fakultas Ekonomi UNTIDAR.
Pendaftaran dilakukan secara online pada laman https://smart.untidar.ac.id
Persyaratan
Jadwal
Tata Cara Pendaftaran
Biaya Pendaftaran Seleksi
Pilihan Program Studi
Penilaian Seleksi SMJP-UNTIDAR
Pengumuman SMJK
Biaya Studi Mahasiswa SMJK
Registrasi Ulang
Mitra Kerjasama